Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Gunung Favorit di Pulau Jawa

Gambar
Selain keindahan panorama gunung, tempat wisata gunung diminati karena sudah dilengkapi dengan beberapa fasilitas pendukung seperti penginapan, wahana permainan anak, pemandian air panas, lapangan untuk berkemah, dan lain-lain. Di antara banyak gunung yang ada di Pulau Jawa, inilah 10 wisata gunung paling favorit di Pulau Jawa. 1. Gunung Bromo di Jawa Timur Gunung Bromo merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal di antara gunung-gunung di Pulau Jawa. Tidak hanya menjadi tempat wisata andalan Provinsi Jawa Timur, Gunung Bromo juga dikenal banyak wisatawan asing. Salah satu yang menambah keunikan Gunung Bromo adalah padang pasir seluas 10 kilometer persegi yang menjadi ciri khasnya. Ketinggian : 2.329 meter di atas permukaan laut Letusan Terakhir : 28 Januari 2011 Provinsi : Jawa Timur 2. Gunung Semeru di Jawa Timur Terletak tidak jauh dari Gunung Bromo, Gunung Semeru juga menjadi wisata gunung paling favorit kedua di Pulau Jawa. Gunung Semeru ini tercata

Gunung Untuk Para Pemula

Gambar
Sekarang, mendaki gunung sudah dianggap sebagai gaya hidup. Kurang lengkap rasanya bila seumur hidup belum naik gunung. Bagi mereka yang expert, tentu mendaki gunung-gunung dengan medan terjal sekalipun tidak menjadi masalah. Pengalaman lapangan mereka telah berbicara dan membuktikannya. Lalu, bagaimana dengan mereka yang minim pengalaman pendakian? Apa berarti pendaki pemula ini tidak boleh mendaki gunung? Tentu saja boleh. Pilih gunung yang sesuai kemampuanmu. 1. Cuma dalam waktu 2 jam kamu bisa sampai di Puncak Gunung Andong 1762 Mdpl Sebelum mendaki ke gunung-gunung tinggi dan terjal, cobalah mendaki gunung yang bersahabat untuk para pemula dulu. Salah satu gunung yang ramah bagi pemula adalah Gunung Andong di Jawa tengah. Dengan ketinggian 1762 Mdpl kamu bisa mendakinya hanya dalam waktu 2 jam. Jangan remehkan gunung yang mungil ini. Mungil sih, tapi pemandangan di puncak  amazing banget. Kamu bakal dikelilingi gunung-gunung keren di Jawa Tengah seperti Sindoro Sumbin

The Seven Summits of Indonesia

Gambar
Indonesia memang terkenal dengan jalur gunung api aktif atau yang sering kita sebut dengan   Ring of Fire.  Tidak heran jika Indonesia punya puluhan gunung api aktif yang tersebar di seluruh pulau yang ada di Indonesia.   Buat kamu pecinta alam yang hobi naik gunung siap siap untuk menaklukannya . Seven Summit Indonesia  Atau yang sering disebut sebagai gunung tertinggi yang mewakili 7 pulau terbesar yang ada di Indonesia. 1. Cartenz Pyramid, Gunung Jaya Wijaya Puncak Tertinggi di Pulau Papua Carstensz Pyramid atau disebut juga puncak jaya berada di Timika, Papua. Ketinggiannya mencapai 4.884 mdpl, kawasan disekitar gunung ini begitu istimewa karena kita dapat menemukan salju di negara kita yang beriklim tropis. Kamu pecinta olahraga ekstrim dan mendaki gunung siapkan fisik dan mental menaklukkan Carstensz Pyramid ini. 2. Puncak Indrapura Gunung Kerinci Puncak Tertinggi di Pulau Sumatera Gunung yang satu ini terletak di Provinsi Jambi yang berbatasan langsung dengan Pr